Home > Tips n Triks > 9 Tips PDKT yang Bisa Dipelajari dari Binatang
9 Tips PDKT yang Bisa Dipelajari dari Binatang
Posted on Jumat, 20 Januari 2012 by Unknown
Pendekatan dengan seseorang atau istilah yang umum PDKT, tidak hanya hanya bisa kita pelajari dari sesama manusia saja. Beberapa cara binatang untuk mempesona lawan jenisnya juga bisa dijadikan pelajaran. Simak sembilang tips PDKT ini, seperti dirangkum dari Care2.
1. Berbaur Seperti Pinguin
Di akhir musim semi, para pinguin jantan berkumpul membentuk koloni untuk menunggu pinguin betina. Ketika para pinguin betina datang, para pinguin jantan melakukan aksi untuk menarik para betina sampai mereka menemukan pasangannya masing-masing. Jadi, selama Anda masih single, berbaurlah dengan teman-teman pria single lainnya. Siapa tahu, dari sekian banyak teman pria Anda, ada satu orang yang berpotensi jadi pasangan Anda.2. Tampil Menarik Seperti Burung Merak
Merak jantan akan menarik sang betina dengan memamerkan ekornya yang sangat mempesona. Tiru gaya menarik perhatian lawan jenis dari burung merak jantan tersebut. Berpenampilanlah sebaik mungkin, agar mendapatkan nilai tambah di awal pertemuan.3. Berjiwa Petualang Seperti Kumbang
Kumbang selalu membuat sebuah gumpalan dari tanah dan material lainnya yang dia lewati sepanjang jalan. Jiwa petualang kumbang bisa dicontoh dalam kehidupan manusia dengan berkencan ke tempat-tempat yang menarik dan memacu adrenalin.4. Tetap Tenang Seperti Kupu-kupu
Kupu-kupu betina jenis Squinting Bush Brown, berusaha tetap tenang saat kupu-kupu jantan mendekat ke arahnya. Hal ini semakin membuat kupu-kupu jantan semakin agresif mengejar kupu-kupu betina. Tirulah sikap si kupu-kupu betina tersebut. Meskipun Anda grogi saat kencan pertama dengan calon pasangan, berusahalah terlihat tenang dan sewajar mungkin. Semakin Anda tenang, semakin dia penasaran.5. Menjaga Kebersihan Seperti Bowerbird
Bowerbird adalah burung yang terkenal rapi dan penyuka kebersihan. Dia menarik lawan jenisnya dengan memamerkan sarang burung yang rapi, bersih dan penuh hiasan warna-warni. Bersihkanlah rumah Anda, undang pasangan Anda untuk makan malam di rumah dan pamerkan betapa bersih dan rapinya tempat tinggal Anda.6. Move Like Sea Dragon (Kuda Laut)
Bukan hanya Mick Jagger yang mampu menari dengan atraktif. Seekor kuda laut juga melakukan tarian atraktif untuk menarik perhatian lawan jenisnya. Saat di sebuah konser atau klub gerakkanlah tubuh Anda mengikuti irama musik, buatlah semua mata kagum dengan gerakan yang Anda buat.7. Bernyanyi Seperti Koala
Saat musim kawin tiba, koala jantan akan bernyanyi untuk menarik perhatian koala betina. Walaupun mungkin suara Anda tidak terlalu bagus, trik ini bisa Anda gunakan untuk menarik calon pasangan Anda. Pilihlan lagu kesukaannya saat Anda berdua sedang berkaraoke dan nyanyikanlah lagu tersebut untuknya. Pasti dia akan terpukau.8. Memberikan Makanan Kepada Pasangan Seperti Burung Robin
Ada pepatah yang mengatakan jalan menuju hati seorang pria adalah melalui perutnya. Strategi seperti ini juga dijalankan oleh burung Robin dan Kardinal. Mereka menarik lawan jenisnya dengan memberikan hadiah berupa cacing. Untuk Anda, sesekali kejutkan si dia dengan memberi hadiah berupa makanan favoritnya, atau cobalah untuk belajar memasak menu kesukaan si dia.9. Menunjukkan Kegigihan Seperti Landak
Landak adalah binatang yang cukup keras kepala dalam masalah percintaan. Sang betina tidak dapat ditaklukan hanya dengan atraksi dari sang jantan. Sang jantan harus menunjukkan kegigihannya dalam waktu yang cukup lama sampai sang betina luluh. Anda juga bisa meniru cara mendekati pasangan dari landak jantan. Tunjukkanlah perhatian Anda kepada pria yang Anda suka, buatlah dia nyaman dengan perhatian Anda. Lama kelamaan si dia sendiri yang akan mencari Anda.(Sumber: Wolipop.com)
Category Article Tips n Triks
Arsip Blog
-
▼
2012
(928)
-
▼
Januari
(146)
- 10 Teknik Bicara Dengan Balita
- 7 Film Superhero Wajib Tonton Di Tahun 2012
- 9 Kesalahan Yang Memperburuk Kulit Wajah
- 3 Konsep Rumah 'Go Green' yang menghasilkan energi...
- Membuat Kamera Sendiri Dengan Bahan Sederhana
- 10 Tempat Penyimpan Misteri Kehidupan Laut
- 10 Tempat Berenang Unik dan Aneh
- Montir-Montir Perkasa
- 9 fakta tentang Bill Gates (Si Pemilik Microsoft)
- Foto Telanjang (Nude Photo) Golshifteh Farahani, A...
- 10 Mobil Paling Irit 2012
- 10 Adegan Paling Sensual Dalam Film Holywood
- 4 Cara Lindungi Anak dari Bahaya Televisi
- 5 Kampanye Kreatif Tentang Go Green
- Lukisan Ilusi Optik Rob Gonsalves
- 10 Tempat Terbaik Bagi Para Pendaki
- 10 Tempat Paling Indah Di Bumi
- Gadis Sampul
- Perusahaan Internasional Menghancurkan Hutan Indon...
- Mengejutkan, 39 Persen Remaja Kota Besar Pernah Me...
- 12 Maskot Website Keren untuk Inspirasi
- 15 Tempat Yang Dilarang Dibuka Di Google Earth & G...
- Perempuan Misterius Pembela Hak Pejalan Kaki
- 10 Tempat Pendaratan Unik & Terbaik di Dunia
- Wah, Twitter akan Sensor Tweet
- Foto Foto Telanjang Nikita Mirzani Dengan Payudara...
- Eksotisme Pulau Hoga, Wisata Bawah Laut Indonesia
- Gairah Karyawanku
- Misteri Dari Simbol-Simbol Satanisme
- 4 Misteri Kutukan Seni Dunia
- 10 Hal Yang paling Aneh Yang Ada Di Luar Angkasa
- 5 Cara Menjaga Berat Badan Selalu Ideal
- Sex, Lies & Cigarettes : Film Tentang Industri dan...
- Jadilah Pribadi Yang Memaniskan Kehidupan
- Kesemek, Lebih Hebat Dari Apel
- Penyebab Angin Kencang Di Wilayah Indonesia
- Kehidupan Pengamen dan Anak Jalanan Yogyakarta
- 10 Kota Paling Romantis Buat Pacaran
- 11 Kisah Nyata Yang Mencengangkan Dunia
- Imajinasi Istriku
- Mobil Murah Sejagat Bakal Hadir di Indonesia
- 70 Fakta Unik, Menarik dan Menggelitik
- 10 peringkat teratas PARFUM dunia
- Tips Supaya Aman Berteman Dengan Mantan
- Awas, Jangan Asal Beli Bra !
- 7 Buah Langka Indonesia
- Review Kindle Fire, Sang Pesaing iPad
- Eksotisme Arsitektur Kuno di Yogyakarta
- Keong Mas, Hama Kuning Bergizi Tinggi
- Indonesia Peringkat 5 Kekurangan Gizi Sedunia
- 7 Cara Menentukan Goal Dalam Hidup
- Inilah Tanda-Tanda Akan Kiamat Besar Dunia !!!
- Rahasia Dari Trending Topics Di Twitter
- Melihat Gokilnya Tentara Sedang Iseng
- Lima Destinasi Spa Terbaik di Dunia
- Ini Dia 5 Tanda-tanda Orang yang Mau Kentut
- Chrometophobia, Ketakutan Terhadap Uang
- 10 Peradaban Dunia Yang Paling Mengerikan Dalam Se...
- Awas! Tiup Balon Ternyata Berbahaya
- Mengintip Tradisi-tradisi Unik Perayaan Imlek
- Sebelum Tabrakan Maut Terjadi, Afriani Susanti Sem...
- Kulit Putih Kakak Pacarku
- Misteri Foto 3 Orang di Cover DVD Windows Vista
- 10 Fakta Bobroknya Perekonomian Amerika
- Awas Minuman Soda Bisa Membunuh Anda…!!
- 6 Penyebab Kemacetan Paling Menyebalkan
- Perbedaan Antara GSM dan CDMA Serta Kelebihan dan ...
- Misteri Denyut Jantung Lukisan Presiden Soekarno
- 7 Kebiasaan Unik Wanita Ketika Di Toilet
- Wah..Politisi RI Masuk Daftar 7 Politisi Dunia yan...
- Posisi Tidur Terbaik Dan Terburuk
- Badoo ; Jejaring Sosial untuk Cari Pasangan Seks, ...
- Pelajaran Hidup Dari Seorang Tukang Es Tebu Yang M...
- Hati-Hati Bila Makan Mie Goreng Karena Ada Mie yan...
- Penyesalan Tiada Akhir
- 3 Hal Penting yang Harus Kamu Ketahui Soal P3K
- Pengemis, Si Miskin yang Patut Dikasihani Atau Si ...
- Cara Mudah Berhenti Merokok Tanpa Stres
- 10 Mitos Ilmiah Yang Konyol Dan Faktanya
- 7 Pertanyaan Ilmiah yang Belum Bisa Dijawab oleh I...
- 9 Tips PDKT yang Bisa Dipelajari dari Binatang
- 5 Manfaat Makan Makanan Pedas
- Survei: Tak Ada Pria Sempurna
- Blunder Salah Email, Bos Perekrut Malah Kehilangan...
- Inilah Sejarah Kata "UNYU" Di Dunia Maya
- Rahasia Menarik dibalik Kehebatan Air Zam-Zam
- Mantanku Kawan Suamiku
- Agar Parfum "Menempel" Lebih Lama
- Inilah Asal - Usul Tentang 8 Jam Kerja/ Hari
- Ternyata Seks Bisa Atasi 5 Masalah Kesehatan Ini
- Sejarah Gerakan ZIONIS - Israel
- 11 Negara Yang Memiliki Cadangan Minyak Terbanyak ...
- Pilih Mana : Kekayaan, Kesuksesan atau Cinta ?
- Supir Jahanam dan Ai Ling
- Google Maps Kembali Temukan Pangkalan Uji Coba Pes...
- Waspada! Jika Anda Suka Roti Tawar
- Indahnya Pemandangan Laut Mati Dari Udara
- Inilah 6 Cara Langsing dengan Olahraga Ala Seleb H...
- 10 Kisah orang Bodoh yang Akhirnya Sukses
- Foto-foto kreatif untuk menyatakan “I LOVE U”
-
▼
Januari
(146)